Selamat Datang di Website Resmi

KECAMATAN PASRUJAMBE

Potensi Kecamatan Pasrujambe

WISATA AIR TERJUN WATU LAPIS


AIR TERJUN WATU LAPIS
Air terjun Watu Lapis berada di dusun Tawonsongo, desa Pasrujambe, kecamatan Pasrujambe, tepatnya kurang lebih 30 km di sebelah barat dari kota Lumajang. ... Air terjun yang juga dikenal dengan sebutan Antrukan Telu ini terletak di Kecamatan Pronojiwo, Kabupaten Lumajang

KOPI


KOPI
Para pencinta kopi pasti udah tau kalau terdapat berbagai jenis kopi yang dijual di pasaran. Ada kopi yang dibagi sesuai takarannya, cara penyeduhannya, dan juga rasanya. Tapi, kayaknya kamu juga perlu tau variasi yang paling mendasar banget, yaitu berdasarkan jenis kopinya. Secara umum, biji kopi terbagi menjadi 3 jenis, yakni Robusta, Arabika, dan juga Liberika. Namun, kali ini kita akan mengetahui lanjut seputar kopi Robusta dan kenapa jenis kopi ini spesial di mata penikmat kopi di seluruh dunia.

UBI MADU


Salak Pondoh
Ubi Cilembu lebih istimewa daripada umbi biasanya karena umbi ini bila dipanggang akan mengeluarkan sejenis cairan lengket gula madu yang manis rasanya. Karena itu, umbi Cilembu disebut juga dengan umbi si madu. Bila umbi pada umumnya juga manis, rasa manis umbi Cilembu ini lebih manis dan lengket dengan gula madu. Rasa manis ini membuat tenaga ekstra bagi orang yang mengkonsumsinya. Ubi ini tidak cocok untuk digoreng, karena kandungan gulanya yang tinggi membuat ubi ini sangat mudah “gosong”, dan juga tidak cocok untuk direbus, karena aroma dari “madu” nya akan berkurang, bahkan hilang. Pada umumnya produk ubi Cilembu diperdagangkan dalam bentuk ubi bakar selain diolah dalam bentuk kripik, tape, dodol, keremes, selai, saus, tepung, aneka kue, mie, dan sirup. Ubi Cilembu memiliki nilai ekonomis yang tinggi karena rasa yang khas, manis seperti madu dan legit, struktur dagingnya kenyal dan menarik sehingga sangat digemari oleh pelaku usaha tani dan konsumen.

Facebook
Lokasi Kecamatan

HUBUNGI KAMI :

Kecamatan Pasrujambe
Jln. Raya Pagowon Pasrujambe
0334-610836
kec_pasrujambe@lumajangkab.go.id



STATISTIK PENGUNJUNG :

Hari ini : 1
Bulan ini : 2.958
Total Pengunjung : 37.447